Sejarah Toyota Starlet dari Masa Ke Masa, Berawal Dari Sedan Hingga Berevolusi Menjadi Hatchback Yaris

- 10 Agustus 2023, 16:00 WIB
Sejarah Toyota Starlet dari Masa Ke Masa, Berawal Dari Sedan Hingga Berevolusi Menjadi Hatchback Yaris.
Sejarah Toyota Starlet dari Masa Ke Masa, Berawal Dari Sedan Hingga Berevolusi Menjadi Hatchback Yaris. /Desta80s/

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Bagi penggemar mobil jadul, pasti familiar dengan nama Toyota Starlet. Mobil ini merupakan bintang mobil hatchback pada tahun 1990an.

Dibalik kesuksesannya pada tahun 1990an, Toyota Starlet memiliki sejarah yang menarik untuk dibahas. Mobil ini pertama kali diluncurkan pada tahun 1973.

Berawal dari mobil sedan, sampai dengan bentuk hatchback yang berevolusi menjadi Toyota Yaris, berikut adalah sejarahnya.

Generasi Pertama

Sejarah awal Toyota Starlet berawal pada tahun 1973. Toyota meluncurkan mobil bernama Toyota Starlet Publica. Mobil ini diproduksi dari tahun 1973 sampai dengan 1977.

Mobil yang memiliki kode P40 ini memiliki bentuk mirip dengan Toyota Corolla generasi ketiga. Perbedaan terletak pada ukurannya, dimana Toyota Starlet Publice memiliki ukuran yang lebih kecil.

Generasi pertama Toyota Starlet hadir dalam bentuk kupe 2 pintu. Mobil ini hadir dengan dua pilihan mesin, yaitu mesin 1.000cc 2K I4 dan mesin 1.200cc 3K I4.

Baca Juga: Daftar Harga Mitsubishi Xpander Agustus 2023, Pilihan Manarik Untuk yang Bosan Dengan Avanza dan Xenia

Generasi Kedua

Halaman:

Editor: Firmansyah Ababil

Sumber: Momobil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah