Ternyata Begini! Terungkap Lima Penyebab KUR BRI 2024 Lama Diproses Bahkan Terus Menjadi Gagal Terus

- 11 April 2024, 16:25 WIB
Foto Bank BRI yang ada di Kota Lubuklinggau.
Foto Bank BRI yang ada di Kota Lubuklinggau. /Foto Istimewa - Bella Martha Anggelleta/

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Terdapat penyebab pengajuan KUR BRI 2024 lama diproses atau bahkan gagal cair yang wajib diketahui calon debitur. Apabila ada calon debitur KUR BRI 2024 yang sudah cukup lama mengajukan pinjaman KUR BRI.

Namun pinjaman tak kunjung diproses, jangan panik dulu. Untuk diketahui ada banyak hal yang bisa menyebabkan pinjaman KUR BRI lama diproses. Karena itu perlu bagi calon debitur untuk mengetahui apa saja yang terkadang bisa menyebabkan pengajuan KUR lama diproses.

Dengan mengetahui penyebabnya nasabah bisa cepat mengambil langkah-langkah antisipasi
Sebab jika dibiarkan saja maka bisa-bisa nanti menyebabkan pengajuan KUR gagal cair Lantas apa penyebab proses pengajuan pinjaman KUR lama diproses.

Baca Juga: Saldo Masuk Rekening Dihari Lebaran! Dapatkan Saldo DANA Gratis Rp500. 000 Dengan Mudah, Dengan Cara Mudah

1. Berkas Kurang Lengkap

Penyebab yang pertama bisa jadi karena berkas pengajuan masih kurang lengkap. Untuk diketahui petugas bank memiliki target dalam penyaluran KUR. Karena itu petugas bank akan memproses pengajuan yang berkasnya sudah lengkap lebih dahulu.

Karena itu sebelum memasukkan berkas pengajuan pinjaman sebaiknya pastikan lagi berkas yang diminta sudah lengkap. Jika ragu bisa konsultasikan dahulu kepada pihak mantri bank BRI apa saja yang dibutuhkan sebelum memasukkan berkas.

2. Proses SLIK OJK atau BI Checking

Saat menerima pengajuan pinjaman dari calon debitur hal pertama yang dilakukan pihak bank biasanya mengecek riwayat kredit calon nasabah. Biasanya proses pengecekan ini memakan waktu beberapa hari sehingga menyebabkan proses pengajuan tertunda sampai keluarnya hasil pemeriksaan SLIK OJK.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: dana.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah