Lima Film Indonesia yang Sukses Mengepakkan Sayap hingga Kancah Internasional pada Tahun 2022

- 31 Desember 2022, 11:43 WIB
Poster Film Pengabdi Setan 2
Poster Film Pengabdi Setan 2 ///YouTube// Bucin TV

Sekuel “Pengabdi Setan” garapan Joko Anwar ini menjadi salah satu film horor yang paling dinantikan penonton Indonesia.

Film yang tayang perdana di bioskop tanah air pada 4 Agustus 2022 tersebut, juga ditayangkan di Sitges Film Festival, Festival Film Internasional Busan, hingga MOTELX - Festival Film Horor Internasional Lisabon.

Selain itu, film ini juga mendapat nominasi dan penghargaan di Festival Film Wartawan Indonesia dan Festival Film Indonesia.

Tak hanya tayang di Indonesia, “Pengabdi Setan 2” juga ditayangkan di bioskop Malaysia dan Singapura.

Baca Juga: Film Sayap Sayap Patah Segera Tayang di Netflix Awal Desember 2022, Simak Sinopsisnya

5. Autobiography

Film “Autobiography” menandai debut Makbul Mubarak dalam penyutradaraan film panjang yang diputar perdana di Festival Film Venesia pada 2 September 2022.

“Autobiography” juga ditayangkan di beberapa festival lain seperti Festival Film Internasional Busan, Festival Film Internasional Toronto, Festival Film Internasional Stockholm, serta Festival Film Internasional QCinema. Film ini juga meraih penghargaan di Festival Film Indonesia dan Festival Film Asia Jogja-NETPAC.

“Autobiography” dikabarkan akan tayang di bioskop tanah air pada 19 Januari 2023. ***

Halaman:

Editor: Rina Sephtiari

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x