Sejuk dan Menawan, Lima Tempat Wisata Terpopuler di Kediri, Salah Satunya Mirip Korea Selatan

- 7 Juni 2023, 18:30 WIB
Wisata Korea Fantasy
Wisata Korea Fantasy /Instagram @wisatakoreafantasy/

KLIKLUBUKLINGGAU.com- Berada pada dataran tinggi membuat Kabupaten Kediri memiliki beragam destinasi wisata yang indah dan unik. Mulai dari wisata alam, kuliner, hingga wisata buatan tersedia di salah satu kabupaten Jawa Timur ini.

 



Berikut beberapa rekomendasi tempat wisata terpopuler di Kabupaten Kediri yang menarik untuk dikunjungi saat liburan.

1. House of Riverside

Tempat kuliner sekaligus tempat wisata alam ini masih terbilang masih baru. Pasalnya tempat ini dibuka pada akhir Desember Tahun 2022.

Baca Juga: Terinspirasi dari Dubai! Berikut ini adalah Rekomendasi Destinasi Wisata Terpopuler di Bedugul, Bali

Di sini terdapat gazebo-gasebo yang berada di tepian sungai. Memiliki suasana natural otentik dengan pemandangan Gunung Wilis yang menawan menjadikan tempat ini sangat cocok untuk menghabiskan waktu liburan bersama keluarga, teman maupun pasangan.

2. Gunung Kelud

 



Gunung Kelud memiliki keindahan alam yang sangat fantastis dengan suasana yang sangat menyejukkan. Oleh sebab itu, gunung ini selalu menjadi primadona bagi para wisatawan untuk berlibur.

Destinasi wisata ini paling populer, khususnya bagi para pendaki gunung. Puncak Gunung Kelud menjadi daya tarik tersendiri bagi para pendaki.

Baca Juga: Mempunyai Keindahan yang Mempesona! Berikut Tiga Destinasi Wisata Terpopuler dan Terbaik di Sumatera Utara

Terdapat tiga puncak utama dari wisata Gunung Kelud ini, yakni puncak kelud, puncak sumbing, dan puncak gajah mungkur.

Keunikan lainnya yang bisa ditemukan saat mencapai puncak dari Gunung Kelud adalah sebuah danau kawah yang memiliki atmosfer dan suasana bak danau kawah Kelimutu.  

Jadi, jika kalian sedang berada di Kediri sangat disayangkan kalau tidak mengunjungi wisata alam satu ini.

Baca Juga: Pesona Bukit Jempol di Lahat, Bukit Unik Punya Panorama Alam Nan Menawan Bikin Wisatawan Terkesima

3. Kota Mungil

Halaman:

Editor: Rina Sephtiari

Sumber: YouTube Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x