Kuatkan Iman dan Islam dengan Cara Berikut, Jelas Ustadz Abdul Somad

- 27 Januari 2023, 05:30 WIB
Ustadz Abdul Somad.
Ustadz Abdul Somad. /

KLIKLUBUKLINGGAU.com -Sesuai dengan apa yang terdapat di rukun Islam yaitu mengucapkan dua kalimat syahadat, melaksanakan salat, berpuasa, menunaikan zakat dan haji. Semua kegiatan tersebut dapat dilihat dan disaksikan banyak orang.

Imam merupakan suatu hal yang diyakini dan tidak bisa dilihat dengan mata telanjang. Berbeda dengan Islam, siapa saja bisa melihat apa itu Islam.

Memperkuat islam sendiri bisa dilakukan dengan cara melakukan ibadah-ibadah yang disebutkan dengan rukun islam. Lalu jangan sampai meninggalkannya.

Baca Juga: Ustadz Abdul Somad Ingatkan Tanda Ini Sudah Terjadi Sekarang, Lima Tanda-tanda Akhir Zaman

Berbeda halnya dengan iman. Terdapat enam rukun iman, antaranya iman kepada Allah, iman kepada malaikat, iman kepada kitab, iman kepada rasul, iman kepada hari kiamat dan iman kepada qada qadar.

Semua itu tidak terlihat seperti rukun Islam. Tentu untuk menguatkan iman ada caranya tersendiri, yakni sebagai berikut.

"Keimanan, keyakinan yang ada dalam diri kita tentang Allah, malaikat, dan lain sebagainya ini semua keyakinan di dalam diri kita. Bagaimana kita menguatkan keyakinan ini? Tidak ada jalan lain selain belajar dan menuntut ilmu." ujar Ustadz Abdul Somad dalam Akun YouTube detikKultum.

Baca Juga: Cara Menghadapi Masalah Hidup? Berikut Ustadz Abdul Somad Jelaskan

Menurut Ustadz Abdul Somad, iman bisa diibaratkan seperti biji tanaman. Jika hanya diletakkan tanpa disiram, pastilah mati.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x