Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumsel periode 2024-2029 dari Partai Umat

- 12 November 2023, 06:56 WIB
Pendiri Partai Umat, Amien Rais siap bergandengan tangan dengan Habib Rizieq. /Instagram.com/@amienraisofficial
Pendiri Partai Umat, Amien Rais siap bergandengan tangan dengan Habib Rizieq. /Instagram.com/@amienraisofficial /

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Partai Umat memang baru pertama kali ikut berkompetisi di Pemilu, karena memang Partai Umat belum genap berusia 5 tahun. Namun, Parpol lain wajib mewaspadai pergerakan dari Partai Umat.

Meskipun Parpol baru. namun, Partai Umat diisi para politisi senior dan dikomandoi oleh Amien Rais yang merupakan salah satu tokoh reformasi 98, dan merupakan mantan Ketua MPR RI periode 1999-2004.

Berikut data lengkap Daftar Calon Tetap DPRD Provinsi Sumsel periode 2024-2029 dari Partai Umat.

Baca Juga: Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumsel periode 2024-2029 dari Partai PPP

Dapil Sumsel I : Kota Palembang A wilayahnya, Kecamatan Ilir Barat Dua, Seberang Ulu Satu, Seberang Ulu Dua, Ilir Barat Satu, Gandus, Kertapati, Plaju, Bukitkecil dan Kecamatan Jakabaring.

1 ABDURRAHMAN, S.Pd.I.

2 TRI MULYANI, S. Kom.

3 KMS MUHAMMAD KAMIL, S.H.

4 ABU BAKAR SIDIK, A.Md.

5 DEISYANA, S.E.


Dapil Sumsel II : Kota Palembang B wilayahnya, Kecamatan, Ilir Timur Satu, Ilir Timur Dua, Sukarami, Sako, Kemuning, Kalidoni, Alang-alang Lebar, Sematangborang dan Kecamatan Ilir Timur Tiga.

1 RATNAWILIS SALEH, S.ST.

2 EDWIN SAPRIL

3 NORMANSYAH, S.H.

4 DECKY LESMANA, S.K.M.

5 NAJAT KAILANI, M. Kes.

6 HAPRIANTI

Baca Juga: Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumsel periode 2024-2029 dari Partai Perindo

 

Dapil Sumsel III : Kabupaten Ogan Komering Ilir dan Kabupaten Ogan Ilir

1 TRISNO OKONISATOR

2 AMARINA DWI PURWANTI ,S.I.P.

3 NAHNU

4 DINI RAMAYANTI

 

Dapil Sumsel IV : Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur

1 A. WAHAB NANAWI

2 M. WIRATAMA YUDHA, S.T.

3 SUNNAH NBU, S.H., M.H.

4 EMMY HELDA

 


Dapil Sumsel V : Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan dan Kabupaten Ogan Komering Ulu


1 Drs. TAUFIK SYAHRIAL E, M.M.

2 CHAIRUMAN GUNAWAN

3 Dra. LIA TIRTAYANA, M.Si.

4 YULIANTI, S.E. P K

5 LUCKY PERMANA, S.E.


Dapil Sumsel VI : Kota Prabumulih, Kabupaten Muara Enim dan Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir


1 WINDA VURWASIH, S. Kep.

2 H. ZAINAL ARIFIN HS, M.M.

 

Baca Juga: Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumsel periode 2024-2029 dari PBB

Dapil Sumsel VII : Kabupaten Lahat, Kabupaten Empat Lawang dan Kota Pagar Alam


1 JULIA ANJANI PUTRI, S.K.G.

2 RUDI

3 MARYATI, M.M.

 

Dapil Sumsel VIII : Kabupaten Musi Rawas, Kabupaten Musi Rawas Utara dan Kota Lubuklinggau

1 BADRULLAH DAUD KOHAR

2 A TRYS NOFANDY

3 UMMI RISMADEWI,S.Pd.I

 

Dapil Sumsel IX : Kabupaten Musi Banyuasin

1 DODY YUSPIKA, S.H.

2 LATIFA RAHMINI

 

Baca Juga: Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumsel periode 2024-2029 dari Partai Garuda

Dapil X : Kabvupaten Banyuasin

1 FIRMANSYAH, S.E., M.Si.

2 NAHNU M. ZEN, S. Sos.

3 HENNY PUSPITA DEWI

4 MUHAMMAD NAWAWI, S.H.

5 M. ISMAIL

6 ASTHILIA LELZABA, S.E.

7 RIZKI AKBAR


Semoga daftar nama-nama Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Sumsel periode 2024-2029 dari Partai Umat, ini bermanfaat bagi pembaca dan apabila ada kesalahan dalam penulisan mana redaksi mohon maaf. ***

Editor: Aan Sangkutiyar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah