Spot Foto Menarik Berlatar Belakangkan Pemandangan Alam yang Luas dan Berwarna Hijau di Wisata Unik Kampar

- 30 September 2023, 11:00 WIB
Sungai Gulamo yang unik, Kampar.
Sungai Gulamo yang unik, Kampar. /Instagram @pesonariau.id

Anda bisa menikmati beberapa permainan yang ditawarkan seperti Flying Fox dan permainan yang memompa adrenalin lainnya.

Tempat wisata yang satu ini pastinya sangat cocok untuk dikunjungi bersama teman, keluarga dan anak-anak. Pengunjung dapat bersantai dan menikmati suasana tenang dan sejuk. 

2. Ulu Kasok

Ulu Kasok adalah sebuah objek wisata alam terpopuler yang mirip dengan Raja Ampat di Papua Barat, selain pemandangan yang aduhai romantis juga bisa menikmati tiga objek utama yang ada di Ulu Kasok.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari Ini Sabtu 30 September 2023: Bekerja Dari Rumah Akan Menghemat Tenaga dan Uang

Diantaranya mengitari Pulau pakai skateboard, menikmati keindahan air terjun Ulu Kasok dan menikmati keindahan Puncak Ulu Kasok.

Setiap hari tempat ini selalu diramaikan oleh para pengunjung terutama Puncak Ulu Kasok.
Disini banyak sekali spot foto menarik berlatar belakangkan pemandangan alam yang luas berwarna hijau.

3. Teluk Jering

Dikalangan anak muda area pasir sungai ini kerap kali disebut dengan nama pantai cinta, karena pasirnya sangat bersih seperti pantai tertentu.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari Ini Sabtu 30 September 2023: Anda Harus Konsultasikan Beberapa Masalah Kesehatan

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Ini konten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah