Unik dan Indah Wisata Terbaik Donggala Sulawesi Tengah! Berikut Wisata Terbaik dan Begitu Mempesona

- 30 September 2023, 08:30 WIB
Pantai Sivalenta.
Pantai Sivalenta. /

Hamparan pasir putihnya yang cantik ditambah lagi keberadaan pohon ketapang yang rindang di tepi pantai, membuat pemandangan pantai labuana bertambah eksotis.

Aktivitas yang bisa kalian lakukan di pantai labuana antara lain menikmati keindahan pantai labuana, berenang, bermain pasir, menikmati Sunset, Dermaga, memancing, dan berkemah.

Baca Juga: Sangat Nyaman dan Begitu Indah, Berikut Hotel Terbaik di Pekanbaru dengan Fasilitas Lengkap dan Harga Murah

5. Pulau Pasoso

Pulau Pasoso merupakan salah satu Suaka Margasatwa di Sulawesi Tengah. Pulau Pasoso  memiliki tipe ekosistem perairan laut, pantai, mangrove, rawa, hingga hutan dataran rendah.

Sebagai suaka margasatwa, kawasan ini menjadi kawasan konservasi bahari—panangkaran habitat penyu yang memiliki luas kurang lebih 200 hektar.

Untuk sampai ke Pulau Pasoso, dari Kota Palu menggunakan transportasi mobil atau motor hingga sampai di Malei, Balaesang Tanjung dengan waktu tempuh kurang lebih 3 hingga 4 jam.

Baca Juga: Hotel Terbaik di Surabaya Paling Favorit dan Cocok Untuk Anda Kunjungi, Cocok Untuk Untuk Tempat Liburan

Dari Malei dilanjutkan menuju Desa Ketong atau Desa Manimbaya dengan transportasi darat, lalu dilanjutkan dengan perahu motor sampai di Pulau Pasoso membutuhkan waktu kurang lebih 1-1,5 jam. *** (Bella Martha Anggelleta)

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Youtube Informania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah