Wisata Unik di Aceh Tenggara yang Ditetapkan Oleh UNESCO Sebagai Habitat Terbaik di Dunia untuk Gajah Sumatera

- 16 Oktober 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi Bukit yang unik.
Ilustrasi Bukit yang unik. /Superlive/

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Aceh Tenggara menjadi surga wisata unik. dengan daerah multikultural yang damai penduduk. Daerah ini terdiri dari bermacam suku, ras, dan agama yang semuanya damai, tanpa ada konflik.

Iklim positif tersebut yang membuat daerah beserta perangkatnya, dapat fokus mengembangkan potensi daerah. Salah satunya potensi wisata yang unik.

Banyak sekali wisata unik dan menarik dari mulai wisata alam, wisata sejarah, dan budaya yang dapat Anda temui di Aceh Tenggara.

Dilansir dari Channel YouTube TUN TE TWAN, berikut ulasan tempat wisata unik yang wajib Anda kunjungi, ketika datang ke daerah ini

Baca Juga: Wisata Terbaik Sumedang Sangat Mempesona! Sangat Cocok Untuk Tempat Liburan Bareng Keluarga dan Pasangan

1. Taman Nasional Gunung Leuser

Taman Nasional Gunung Leuser adalah salah satu kawasan cagar alam terbesar di Asia Tenggara, yang membanggakan Aceh Tenggara.

Taman Nasional ini menjadi sisa habitat terbaik di dunia untuk gajah Sumatera. Selain itu, di sini juga hidup fauna yang masuk dalam daftar dilindungi, seperti badak Sumatera, harimau sumatera, orangutan Sumatera, dan tapir.

Taman Nasional ini memiliki luas sekitar 1 juta hektar, dengan memiliki 2 status berskala Global sebagai cagar biosfer dan walt Heritage, ditetapkan oleh Walt Harry dan komite dan UNESCO.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Tun Te Twan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah