Berikut Tempat Wisata Terbaik Paling Rekomendasi Di Kota Yogyakarta yang Paling Terkenal dan Manakjubkan

- 17 Oktober 2023, 11:30 WIB
Jalan Malioboro. Catat rekomendasi tempat wisata di Jogja.
Jalan Malioboro. Catat rekomendasi tempat wisata di Jogja. /Instagram @adnanramdani63

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Kota Yogyakarta merupakan Kota yang selalu diidentikan dengan Kota yang penuh Kerinduan dan kenangan indah wisata terbaik. Banyak orang yang pernah merasakan hidup di Kota Yogyakarta yang selalu ingin kembali ke kota ini.

Hal ini tidak heran karena Yogyakarta merupakan Kota pelajar yang memiliki banyak kampus dan tak lupa wisata terbaik. Sehingga banyak mahasiswa dari luar Kota yang belajar di Kota Yogyakarta ini dan dalam perjalanan hidupnya memiliki R tisu dan kenangan manis di Kota ini.

Dengan suasana Kotanya yang penuh dengan kesederhanaan dan kehangatan orang-orangnya. Kota Yogyakarta menuguhkan kenangan di setiap sudut-sudut Kota.

Baca Juga: Mengangkat Konsep Suasana Musim Dingin Jepang, Rekomendasi 6 Destinasi Wisata Unik dan Terbaru di Bandung

Hal ini persis yang digambarkan oleh kub project dalam lagunya Yogyakarta yang sangat terkenal itu. Perpaduan antara kesederhanaan romantisme dan Kota seni membuat Yogyakarya selalu ramai untuk dikunjungi oleh wisatawan yang berkunjung ke sini.

Baik wisatawan mancanegara yang tertarik kepada kesenian dan kebudayaannya juga wisatawan domestik yang tidak bisa lepas dengan Yogyakarta karena kenangannya.

Berikut rekomendasi tempat menarik di Kota Yogyakarta yang indah :

1. Wisata Sejarah Tamansari

Lokasinya terletak di Jalan Tamansari, Kelurahan Patehan, Kecamatan Kraton Yogyakarta. Tempat ini dulunya merupakan taman air atau istana air yang dibangun oleh Sultan Hamen kubono kees pada tahun 1758 sampai tahun 765.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Wisata Lovers


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah