7 Rekomendasi Destinasi Wisata Unik di Jakarta Selatan yang Paling Keren untuk Dikunjungi Bersama Teman

- 28 Oktober 2023, 07:00 WIB
Kebun Binatang Ragunan dengan berbagai fauna unik.
Kebun Binatang Ragunan dengan berbagai fauna unik. /Pikiran Rakyat/Oktaviani/

Kata Spathodea sendiri diambil dari nama bunga berbentuk segitiga kerucut dan berukuran besar yang mendominasi taman.

Sebagai paru-paru kota, tempat itu didesain sebaik mungkin supaya memberi kenyamanan bagi pengunjung.

Baca Juga: Villa D'Lima Sejahtera 2, Pilihan Villa Murah dengan Kolam Renang Pribadi di Puncak Bogor

Fasilitas seperti telaga kecil,  jogging track, dan area bermain anak juga disediakan untuk keperluan tersebut.

4. Taman Tabebuya

Mirip dengan Spathodea, nama Tabebuya berasal dari nama pohon yang banyak tumbuh di kawasan taman.

Tanaman ini asli Brazil dan memiliki bunga berwarna merah muda dan kuning. Pada musim berbunga, pohon akan tumbuh lebat dan berbunga dalam waktu  lama.

Jika diperhatikan, Tabebuya berwarna merah muda ini menyerupai bunga sakura  Jepang. Pengunjung diperbolehkan piknik di ruang  hijau dengan syarat menghormati aturan kebersihan.

Baca Juga: Villa Rindik Sanur, Destinasi Villa Terbaik untuk Liburan Keluarga dan Rombongan

Selain itu, Anda juga bisa memberi makan ikan-ikan yang ada di kolam seperti ikan mas, nila, lele, dan ikan gabus.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Gotravelly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah