Yamaha Xabre Jadi Pilihan Paling Tepat Untuk Pemula, Yuk Intip Spesifikasi Lengkap Hingga Harganya

- 6 Juni 2023, 18:45 WIB
Yamaha Xabre
Yamaha Xabre /Felix Tendeken/

Begitu juga dengan torsi maksimalnya yang mencapai 14,3 Nm pada 7.500 rpm.

Hanya terpaut sedikit dari kakaknya, Yamaha R15, yang mencapai torsi maksimum 14,7 Nm di 8.500 rpm.

Baca Juga: Beberapa Waktu Lalu Jeep Grand Cherokee Meluncur di Indonesia Dengan Harga yang Fantastis, Berikut Ulasannya

2. Performa

 

Lantas, bagaimana dengan performa Yamaha Xabre 150 cc di jalan? Dari hasil pengetesan, akselerasi Yamaha Xabre tak kalah jauh dari kakaknya, Yamaha R15 dari tipe fairing sportbike.

Untuk mencapai kecepatan 60 km/jam dari posisi 0, Xabre hanya membutuhkan 4,51 detik.

Ini berarti selisihnya hanya terpaut 0,06 detik dari R15 yang mencapai 4,45. Dengan kata lain, perbedaannya nyaris tak terdeteksi. Selain itu, konsumsi BBM-nya juga terbilang irit meski termasuk ke dalam varian motor sport.

Untuk penggunaan dalam kota, 1 liter BBM Ron 92 mampu mencapai jarak 37,5 km. Bahkan, untuk penggunaan luar kota, jarak tempuh dengan 1 liter BBM Ron 92 mencapai 44,5 km.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x