Suzuki Ertiga Hybrid Bisa Jadi Alternatif Mobil Ramah Lingkungan Murah, Simak Ulasan Lengkapnya

- 14 Juli 2023, 15:00 WIB
All New Suzuki Ertiga Hybrid.
All New Suzuki Ertiga Hybrid. /Pikiran Rakyat/ Aldiro Syahrian/

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Suzuki Ertiga Hybrid mobil pertama dikelasnya yang menawarkan teknologi Hybrid. Penggunaan teknologi hybrid menjanjikan tenaga yang lebih responsif dan konsumsi bahan bakar lebih efisien.

Meski begitu, teknologi hybrid yang ditawarkan Ertiga Hybrid terbilang berbeda bila dibandingkan dengan sejumlah mobil hybrid yang sudah lebih dulu beredar.

Pasalnya Suzuki Ertiga Hybrid ini tak menggunakan motor listrik tambahan. Oleh karena itu Suzuki menyebutnya sebagai mild Hybrid.

Sebenarnya bukan yang pertama kalinya Suzuki menawarkan teknologi ini di Ertiga.

Hanya saja kali ini teknologinya sudah makin lengkap. Simak ulasannya berikut:

Baca Juga: Punya Puluhan Wahana yang Seru, Berikut 4 Rekomendasi Waterpark di Lampung Cocok untuk Mengisi Akhir Pekan

1. Desain

Suzuki Ertiga Hybrid masih menggunakan desain yang sama dengan sebelumnya. Tapi tetap ada sentuhan pembaruan di sektor depan.

Mobil ini punya desain grille yang lebih segar dan menambah kesan elegan.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x