Jadi Perbincangan Para Netizen Indonesia, Tempat Wisata di Kulonprogo ini Sangat Unik dan Bikin Betah

1 September 2023, 11:00 WIB
Air Terjun Kedung Pedut, wisata air unik di Kulonprogo, Jogja. /keluyuranyuk

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Tempat wisata di Kulonprogo akhir-akhir ini sering menjadi perbincangan media sosial karena sangat unik.

Bukan hanya karena keindahannya yang mempesona, tetapi juga karena keindahan tempat ini selalu terjaga dan unik.

Jika Anda bosan dengan tempat wisata unik di Jogja yang itu-itu saja, maka Kulonprogo memiliki tempat yang terpopuler untuk dikunjungi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Hari Ini Jum'at 1 September 2023: Hari Ini Cocok Untuk Menghabiskan Waktu Dengan Keluarga

Berikut daftar tempat wisata di Kulonprogo yang unik dan tidak boleh dilewatkan 

1. Wildlife Rescue Center

Wildlife Rescue Center ini merupakan sebuah pusat  penyelamatan satwa Yogyakarta atau Biasa disingkat  dengan ppsj WRC Jogja.

Memiliki kegiatan mulia, yakni penyelamatan dan perlindungan satwa yang mana penanganan satwa yang akan direhabilitasi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari Ini Jum'at 1 September 2023: Jangan Biarkan Kelesuan Menghancurkan Hari Anda

Wildlife  Rescue Center ini telah menjelma menjadi salah satu lokasi wisata edukatif yang unik, satwa yang dilindungi di lokasi ini tidak sembarang makan.

Oleh karena itu, para pengunjung dilarang memberi makan  kepada satwa yang berada di WRC jogja ini.

2. Kalibiru

Tempat rekreasi Kalibiru Grobogan merupakan  kawasan hutan lindung yang lokasinya tepat   berada di atas perbukitan Kulonprogo.

Struktur tanah di sana tergolong bergelombang dan berada di ketinggian 450 meter dari atas permukaan laut.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari Ini Jum'at 1 September 2023: Dengan Sedikit Kesabaran Hari Ini Akan Sangat Produktif

Wisata Kalibiru terletak di kabupaten  Kulonprogo Yogyakarta tepatnya berada di   Kelurahan Hargowilis, Kokap, Kabupaten Kulonprogo Yogyakarta.

3. Kebun Teh Nglinggo

Tempat wisata kebun ini merupakan wisata dengan keindahan dengan konsep kehijauan nya.

Destinasi wisata ini banyak dikenal dengan sebutan kebun Teh nglinggo Samigaluh Kulonprogo yang terpopuler.

Lokasinya berada di atas bukit, suasana seperti ini tentu akan membuat banyak orang terus  mengingat wisata ini dengan segala keunikannya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini Hari Ini Jum'at 1 September 2023: Sebuah Peluang Akan Mengetuk Pintu Anda Hari Ini

4. Pantai Glagah Indah

Pantai ini menyajikan keindahan pantai berpasir  hitam dan juga tetrapod beton pemecah ombak   sebagai ciri khasnya.

Jejeran tetrapod di pinggir pantai yang berpadu dengan birunya air laut ternyata mampu menciptakan keindahan yang memukau mata.

Tempat ini sangat cocok untuk dikunjungi bersama keluarga, teman atau pasangan Anda tercinta.

5. Hutan Mangrove Pantai Conggot

Hutan Mangrove yang memanjang kearah  barat Sungai Bogowonto ini awalnya dikelola oleh seorang mahasiswa S2 UGM.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Hari Ini Jum'at 1 September 2023: Hari Ini Sangat Berat, Anda Harus Ikut Aturan Kerja

Awalnya mereka menanam Mangrove sebagai penelitian S2 nya di UGM dan hingga kini hutan mangrove bermanfaat untuk mencegah abrasi dan terus berkembang menjadi objek wisata unik.

6. Air Terjun Kedung Pedut

Air Terjun Kedung pedut merupakan salah satu  wisata alam yang berada di Yogyakarta, lebih  tepatnya di daerah Kulon Progo.

Air Terjun Kedung Pedut menawarkan keindahan alam terpopuler yang wajib untuk dikunjungi dan diabadikan ke media sosial.

Untuk menuju ke air terjun Kedung pedut ini bukanlah hal yang mudah untuk sebagian orang, kamu harus menaiki  gunung melewati jalur di atas perbukitan menoreh.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Hari Ini Jum'at 1 September 2023: Anda Berada Dalam Suasana yang Impulsif Hari Ini

7. Rafting Sungai Progo

Rafting Sungai Progo terletak di Kompleks hotel purwoasri Jalan Cempaka Nomor 9 jurangombo Utara.

Di Rafting Sungai Progo terdapat sebuah sungai  besar yang dikelilingi oleh atmosfer yang hijau dari hutan sumber daya alam dengan keindahannya.

Tentunya keindahan wisata terpopuler ini akan menjadi lebih indah jika dikunjungi bersama dengan orang terkasih.

8. Goa Kiskendo

Anda tertarik mengunjungi tempat wisata unik yang  memiliki sejarah dan mitos yang sangat kental? Goa Kiskendo jadi pilihan yang bisa Anda coba kunjungi.

Baca Juga: Dijamin Bikin Betah, Ini 7 Tempat WIsata di Guci Tegal Punya Suasana Sejuk dan Instagrameble

Goa dengan usia lebih dari  dua abad ini konon menyimpan sejarah dimana tempat ini pernah dijadikan lokasi peperangan raksasa berkepala sapi.

Tempat ini sangat cocok untuk Anda yang suka dengan kisah sejarah, adat-istiadat, dan kisah mistis yang menyelimuti. (Melia Inda Sari)

 

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Youtube Republik Wisata

Tags

Terkini

Terpopuler