Inilah Lima Wisata Religi yang Paling Terpopuler Indonesia, Wow Begitu Indahnya

- 29 April 2023, 17:00 WIB
Masjid Nasional Al-Akbar Surabaya, didirikan tahun 2000 di atas areal 11.200 m persegi dengan status tanah  SHM. Luas bangunan 28.509 m2 Daya tampung 59.000 jamaah.
Masjid Nasional Al-Akbar Surabaya, didirikan tahun 2000 di atas areal 11.200 m persegi dengan status tanah SHM. Luas bangunan 28.509 m2 Daya tampung 59.000 jamaah. /Simas.Kemenag.go.id/

KLIKLUBUKLINGGAU.com-Berbagai macam kegiatan dilakukan masyarakat untuk mengisi libur lebaran salah satunya dengan berwisata ke tempat religi yang terpopuler.

 

Mendatangi Masjid Pondok Pesantren atau ziarah ke makam wali di Pulau Jawa, misalnya banyak orang rutin mengadakan ziarah ke makam Walisongo tujuan dari wisata Religi terpopuler adalah mendekatkan diri kepada sang pencipta.

Mengingatkan pada akhirat menyegarkan rohani dan membuka wawasan tentang sejarah penyebaran agama Islam serta perjuangan para wali berdakwah.

Baca Juga: Berikut Lima Destinasi Wisata Terpopuler dan Terfavorit yang ada di Ketapang, Kalimantan Barat

Berikut lima masjid terbesar yang ada di Indonesia yang terpopuler :

1. Masjid Nasional Al-akbar Surabaya

 

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Ini konten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah