Selalu Bikin Pengunjung Jadi Betah! Sepuluh Destinasi Wisata Demak Paling Populer dan Sangat Menarik

- 28 Juli 2023, 06:00 WIB
Desa Wisata Tlogoweru/twitter
Desa Wisata Tlogoweru/twitter /

Berkunjung ke Sentra Kerajinan Batik, kamu dapat melihat langsung proses pembuatan kain batik. Kamu juga bisa mempelajari bagaimana cara membatik yang baik dan benar.

Batik yang diproduksi di Demak memiliki ciri khasnya sendiri. Motif batik khas Demak yang sangat populer adalah motif Masjid Agung Demak. Kamu bisa membelinya sebagai buah tangan untuk orang terkasih di rumah.

6. Sentra Kerajinan Kaligrafi

Tempat wisata di Demak yang populer selanjutnya adalah Sentra Kerajinan Kaligrafi. Demak yang memiliki julukan sebagai Kota Para Wali ini juga dikenal dengan kerajinan kaligrafinya.

Baca Juga: Pesona Alamnya Tak Diragukan Lagi, Ini 7 Tempat Wisata Terindah dan Terunik di NTT yang Wajib Dikunjungi

Kaligrafi buatan para pengrajin di Demak terkenal dengan kualitas dan keindahannya. Berkunjung ke Sentra Kerajinan Kaligrafi.

Kamu dapat melihat proses pembuatan kaligrafi secara langsung dari awal hingga siap untuk dipasarkan.

Menariknya lagi, kamu dapat membeli beberapa klaigrafi dengan harga yang cukup terjangkau.

7. Masjid Agung Demak

Tempat wisata di Demak populer lainnya yang wajib dikunjungi adalah Masjid Agung Demak. Menurut sejarah.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Wisata Keluarga Kita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah