Menikmati Keindahan Kota 1001 Goa! Berikut Enam Destinasi Wisata Terpopuler yang ada di Kabupaten Pacitan

- 7 Agustus 2023, 06:00 WIB
Pantai Klayar yang indah dan terpopuler/IG/@tangguhsetiajii
Pantai Klayar yang indah dan terpopuler/IG/@tangguhsetiajii /

Keunikan yang dimiliki Goa Tabuhan yaitu terdapatnya batu unik yang mana kala dipukul menimbulkan bunyi layaknya gamelan.

Menurut cerita penduduk setempat, Goa Tabuhan merupakan tempat petilasan bekas Pangeran Diponegoro yang digunakan untuk bertapa. Hal tersebut menjadi salah satu daya tarik bagi para wisatawan.

Fasilitas yang ada di goa ini juga terbilang lengkap di antaranya tempat istirahat, gazebo, area parkir kendaraan, warung makan, kamar mandi, toilet, toko souvenir dan penginapan.

Lokasi Goa Tabuhan tepatnya di Wareng Kidul 2 Wareng Pulung Kabupaten Pacitan.

Jam operasionalnya dibuka setiap hari 24 jam dengan harga tiket masuk seharga Rp3.000 sampai Rp5.000 untuk weekend.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini Hari Ini Senin 7 Agustus 2023: Anda Mungkin Menerima Uang Dari Sumber yang Tak Terduga

5. Sungai Maron

Sungai Maron merupakan salah satu tempat wisata pilihan saat berada di Kabupaten Pacitan. Keunikan Sungai Maron yakni sungai yang membentang sepanjang 4,5 dan memiliki kedalaman mencapai 20 meter.

Menyusuri Sungai Maron membuat sensasi layaknya menjelajahi Sungai Amazon. Di sekeliling area sungai ditumbuhi oleh pepohonan beragam jenis salah satunya adalah pohon kelapa.

Fasilitas yang ada di Sungai Maron terdiri dari perahu sewa, warung makan, toilet, area parkir dan lain-lain.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube DOYAN WISATA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah