Ustadz Abdul Somad Menjelaskan, Berikut Pahala Membaca Alquran Pakai HP

- 15 Juni 2023, 06:30 WIB
Ustadz Abdul Somad
Ustadz Abdul Somad /Instagram/@ustadzabdulsomad_official/

KLIKLUBUKLINGGAU.com-Salah satu ibadah yang cukup identik dengan bulan Ramadan adalah tadarusan atau membaca Alquran.

 

Banyak aplikasi Alquran yang bisa dengan mudah di download melalui playstore. berikut Membaca Alquran pakai HP pun menjadi solusi agar tetap bisa tadarusan meski tidak membawa mushaf.

Namun, bagaimana Pahala membaca Alquran pakai HP? Apakah pahalanya sama dengan orang yang memakai mushaf? Simak penjelasannya berikut ini.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Hari Ini Kamis 15 Juni 2023: Anda Menunggu Promosi Penting, Tapi Rekan Anda Akan Cemburu

Pahala membaca Alquran pakai HP dan mushaf telah dijelaskan oleh Ustadz Abdul Somad. UAS menuturkan hal tersebut tidak mempengaruhi kadar dan bobot pahala yang didapat.

 

Pasalnya menurut Ustadz Abdul Somad yang memiliki sapaan akrab UAS itu, pahala membaca Alquran didapat apabila membacanya secara tartil dan seksama.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Ustadz Abdul Somad Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah