Sejuk dan Mempesona, Ini 5 Tempat Wisata di Sumedang Bisa Dijadikan Tempat Rekreasi di Akhir Pekan

- 14 Juni 2023, 21:45 WIB
Tanjung Duriat
Tanjung Duriat /Instagram @sumedang_banget/

KLIKLUBUKLINGGAU.com- Jika mendengar daerah Sumedang tentu langsung tertuju pada makanan khasnya yakni tahu Sumedang sudah terkenal di mana-mana.

 

Salah satu kabupaten di Jawa Barat ini juga memiliki beberapa tempat wisata Sumedang yang sayang untuk dilewatkan.

Sebagian besar wilayah Sumedang adalah pegunungan jadi tak heran jika kabupaten ini memiliki panorama alam yang indah dan udara yang sejuk.

Bagi yang sedang merencanakan liburan ke Sumedang berikut rekomendasi beberapa daftar wisata yang bisa dikunjungi.

Baca Juga: Sangat Menyejukkan, 5 Tempat Wisata Keluarga Terpopuler di Guci Tegal, Cocok untuk Refreshing di Akhir Pekan

1. Forest Walk

 



Forest Walk menawarkan keindahan Waduk Jatigede dengan keindahan alamnya yang sungguh mempesona.

Hadirnya deretan pegunungan dan sekumpulan pepohonan hijau di kawasan ini terdapat sejumlah spot foto terbaik dengan latar belakang alam yang menawan.

Di mana lokasinya langsung mengarah ke perairan Waduk Jatigede sungguh sangat indah.

Baca Juga: Sepuluh Kuliner Khas Garut yang Populer dan Begitu Nikmat, Selalu Bikin Nagih

2. Masjid Al Kamil

Halaman:

Editor: Rina Sephtiari

Sumber: YouTube Wisata Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah