MG New ZS Menjadi Salah Satu Pilihan SUV Untuk Pembelian Pertama Anda, Berikut Spesifikasi Lengkapnya

- 25 Juli 2023, 15:00 WIB
MG New ZS Menjadi Salah Satu Pilihan SUV Untuk Pembelian Pertama Anda, Berikut Spesifikasi Lengkapnya.
MG New ZS Menjadi Salah Satu Pilihan SUV Untuk Pembelian Pertama Anda, Berikut Spesifikasi Lengkapnya. /

Spesifikasi tersebut membuat SUV ini cocok untuk kalangan milenial dan generasi Z yang tinggal di perkotaan. Terlebih desainnya pun penuh gaya.

Baca Juga: Sangat Menawan dan Menyejukkan, 10 Wisata Alam Terpopuler di Garut Ini Cocok Untuk Melepas Penat

2. Performa

Performa New ZS cukup mumpuni untuk kelas SUV 1.5L, meski tak bisa dibilang istimewa.

Akselerasi MG ZS 0-100 km/jam berkisar di angka 12 detik, lebih baik dari generasi sebelumnya yang belum CVT, di mana butuh 14 detik.

Adapun kecepatan maksimumnya mencapai 170 km/jam, yang cukup baik untuk ukuran mesin 1.5L non-Turbo.

Tak hanya itu, konsumsi BBM MG ZS juga cukup irit dengan mencatatkan 12-14 km/liter. Untuk kelas SUV 1.5L, angka ini cukup baik, Setara dengan rivalnya, DFSK Glory 560, yang mampu mencatatkan 12,46 km/liter.

MG ZS memiliki 3 mode berkendara dengan karakter berbeda: urban untuk BBM yang lebih irit, Normal, dan Dynamic untuk kustomisasi yang lebih cocok.

Baca Juga: Pesona Alamnya Luar Biasa Indah, Ini 8 tempat Wisata di Lombok Bikin Betah Liburan

3. Eksterior

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: moas.muf.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah