Toyota All New Yaris Cross Memiliki Kandungan Komponen Dalam Negeri 80%, Siap Kuasai Pasar Small SUV Hybrid

- 20 Agustus 2023, 18:00 WIB
Toyota All New Yaris Cross Memiliki Kandungan Komponen Dalam Negeri 80%, Siap Kuasai Pasar Small SUV Hybrid.
Toyota All New Yaris Cross Memiliki Kandungan Komponen Dalam Negeri 80%, Siap Kuasai Pasar Small SUV Hybrid. /

Spesifikasi tersebut mampu memberikan daya maksimal hingga 109 tenaga kuda, jika kedua motor aktif bersamaan. Sedikit lebih kuat dari versi non-hybrid yang mampu mengeluarkan daya maksimal 108 hp.

Baca Juga: KIA Seltos Facelift Gunakan Mesin Baru, Simak Spesifikasi Lengkap dan Fitur-fitur Hingga Harga Jualnya

Performa

New Yaris Cross HEV memberikan akselerasi yang mengagumkan dan pengendalian yang menyenangkan untuk area urban maupun perbukitan.

Tenaga langsung mengalir instan begitu Anda menginjak pedal untuk akselerasi. Terlebih, jika Anda menggunakan mode POWER.

Kecepatan 100 km/jam dapat tercapai hanya dalam 11 detik, selisih sekitar 1,5 detik dengan versi non-hybrid.

Ditambah lagi, konsumsi BBM Yaris Cross Hybrid ini tergolong sangat hemat. Bisa tembus hingga 17 km/liter, bahkan hampir 30 km/liter dengan gaya berkendara yang kasual.

Rigiditas kemudi tergolong medium, sedangkan suspensi terasa lembut saat memapas polisi tidur di jalanan perkotaan.

Baca Juga: KIA Carens Dilengkapi Pilihan Kabin 6 Seater, Dengan Dibenamkan Mesin Berkapasitas 1500cc

Eksterior

Halaman:

Editor: Firmansyah Ababil

Sumber: moas.muf.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah