Tempat Ibadah Sekaligus Wisata! Lima Destinasi Wisata Religi Paling Terpopuler yang Indonesia Punya

- 14 Mei 2023, 11:00 WIB
Masjid Jami Tuban, Kota Tuban Jatim, disebut juga masjid dakwah Sunan Bonang.  Peletakan batu pertamanya tahun  29 Juli 1894 . Tak ada data luasnya./Masjid-Masjid Bersejarah di Indonesia
Masjid Jami Tuban, Kota Tuban Jatim, disebut juga masjid dakwah Sunan Bonang. Peletakan batu pertamanya tahun 29 Juli 1894 . Tak ada data luasnya./Masjid-Masjid Bersejarah di Indonesia /https://duniamasjid.islamic-center.or.id//

KLIKLUBUKLINGGAU.com-Berbagai macam kegiatan dilakukan masyarakat untuk mengisi rasa bosan dan penat, salah satunya dengan berwisata ke tempat religi yang terpopuler.

 

Tujuan berwisata ke tempat Religi yang terpopuler ialah mendekatkan diri kepada sang pencipta.

Berikut lima masjid terbesar yang ada di Indonesia yang sangat terpopuler 

1. Masjid Jami Tuban

 

Masjid yang didirikan sejak 1894 ini sangat sederhana. Kemudian pada 2004 masjid direnovasi secara besar-besaran hingga mirip istana yang sangat megah.

Baca Juga: Wisata Karo Sangat Menarik dan Instagramable Banget! Berikut Destinasi Wisata Karo yang Begitu Terpopuler

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah