Berada di Persimpangan Terpopuler! Berikut ini Lima Destinasi Wisata Terpopuler yang ada di Daerah Solok

- 28 Mei 2023, 11:00 WIB
Wisata terpopuler, Puncak Gobah, Solok
Wisata terpopuler, Puncak Gobah, Solok /

 

Terletak di Koto Baru, Kecamatan Sungai Pagu, Kabupaten Solok Selatan, Solok tidak hanya menawarkan wisata alam unggulan, tetapi juga wisata budaya yang tak kalah mempesona.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari Ini Minggu 28 Mei 2023: Tingkah Lakumu yang Baik Akan Memberi Menguntungkan Hari Ini

Negeri Seribu Rumah Gadang adalah nama Pusat Kebudayaan Minangkabau yang berupa perkampungan rumah gadang tempat kehidupan masyarakat setempat yang harmonis.

Maka Anda bisa merasakan kentalnya suasana adat Minangkabau, masyarakatnya hidup penuh dengan kesopanan dan sangat menghargai tamu, akan dimanjakan dengan arsitektur Rumah Gadang yang estetis dan bermakna.


2. Puncak Gobah

 

Tempat wisata di Singkarak, Kecamatan Koto Singkarak, Kabupaten Solok ini digemari banyak pengunjung karena panoramanya yang memukau.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Ini konten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah