Wow Ternyata Sangat Indah, Empat Destinasi Wisata Kota Ambon Maluku, Paling Terpopuler dan Wajib Dikunjungi

- 29 Mei 2023, 05:00 WIB
Jembatan Merah Putih di Malaka NTT
Jembatan Merah Putih di Malaka NTT /VoxNTT/

 

Pantai Hukurila Pantai ini bisa menjadi salah satu destinasi wisata yang tidak pernah membosankan.


Pantai yang terletak di Kecamatan Leitimur ini merupakan salah satu pantai yang membatasi pulau Ambon dengan Laut Banda.

Baca Juga: Wisata Ini Memang Menakjubkan! Empat Wisata Kota Serang Banten Sangat Terpopuler dan Mempesona

Pantai ini membentang menghadap ke arah timur, dengan pasir berwarna coklat dan batu yang menghiasi bibir pantainya.

4. Pantai Pintu Kota

 

Provinsi Maluku dengan ibu Kota Ambon ini merupakan salah satu Kota di pesisir pantai dengan pepohonan Rindang yang saling melambaikan setiap sudut kotanya.

Salah satu destinasi wisata yang wajib untuk kamu kunjungi saat berlibur ke Maluku adalah pantai pintu Kota ini pantai yang terletak sekitar 20 km dari Kota Ambon. *** (Bella Martha Anggelleta).

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube DOYAN WISATA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x