Memiliki Pemandangan Alam yang Memukau! Berikut 8 Tempat Wisata Terpopuler di Kudus yang Child Friendly

- 24 Juni 2023, 12:30 WIB
Brown Canyon merupakan salah satu wisata terpopuler di Kudus /Instagram/@demakhariini
Brown Canyon merupakan salah satu wisata terpopuler di Kudus /Instagram/@demakhariini /


KLIKLUBUKLINGGAU.com - Kudus adalah salah satu Kota di Provinsi Jawa Tengah. Kudus sangat identik dengan Kota Wisata religi dan Kota Kretek yang begitu terpopuler.

Kudus mempunyai kekayaan keindahan alam yang harus kalian ketahui. Bahkan saking indahnya, wisata di Kudus ini mampu menarik perhatian para Wisatawan, yang berkunjung untuk menikmati keindahan wisatanya yang begitu terpopuler.

Sejumlah tempat wisata terpopuler ini sudah terekspose dan viral baik dalam Negeri maupun luar Negeri melalui media sosial.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Hari Ini Sabtu 24 Juni 2023: Anda Banyak Teman, Tapi Tidak Semua Dapat Diandalkan

Berikut 8 tempat wisata di Kudus terpopuler yang viral di media sosial hingga ke luar Negeri:

1. Seribu Batu Semliro

Tempat wisata ini didirikan pada tanggal 1 Desember 2019 yang terletak di Desa Rahtawu, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus.

Tempat ini merupakan tempat wisata kuliner yang kekinian yang instagramable dan menawarkan pemandangan alam yang menakjubkan.

Terletak tak jauh dari pegunungan, menjadikan tempat wisata ini memiliki suasana yang sejuk dan nyaman lho.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x