Sangat Memukau, Ini 8 Destinasi Wisata di Kendal yang Memanjakan Mata

- 21 Agustus 2023, 21:15 WIB
Lokasi 5 wisata alam di Kendal Jawa Tengah yang instagenic, salah satunya Curug Sewu
Lokasi 5 wisata alam di Kendal Jawa Tengah yang instagenic, salah satunya Curug Sewu /Tangkapan Layar/Instagram @taufiq_nur_ihsan via @visitsemarang

KLIKLUBUKLINGGAU.com- Kendal merupakan sebuah kabupaten yang berada di provinsi Jawa Tengah dan mendapat julukan sebagai Kota Santri serta kota seni dan budaya.

Wilayah Kendal terdiri dari daerah dataran rendah dan juga dataran tinggi sehingga sangat mempengaruhi akan keberadaan tempat wisata yang ada di kabupaten tersebut.

Berikut ini beberapa tempat wisata yang ada di Kabupaten Kendal yang memiliki pemandangan yang indah menarik untuk dikunjungi.

Baca Juga: Sungguh Menenangkan, Ini 5 Tempat Wisata Terpopuler di Batu Malang

1. Curug Sewu

Air terjun ternyata tidak selalu berkaitan dengan perjalanan yang penuh rintangan dan tantangan. Wisata Curug Sewu justru merupakan destinasi wisata yang bisa dinikmati bersama keluarga.

Wisatawa  bisa melihat langsung keindahan air terjun tertinggi di Jawa Tengah. 

Di sini terdapat juga fasilitas hiburan yang tersedia seperti kolam renang dan taman bermain semua itu bisa dinikmati dengan harga yang sangat terjangkau.

Baca Juga: 7 Tempat Wisata di Simalungun Mulai dari Wisata Alam, Sejarah, Hingga Kebun Binatang

2. Lapangan Desa Pakis

Halaman:

Editor: Rina Sephtiari

Sumber: YouTube DOYAN WISATA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x