Wow Berikut Lima Destinasi Hidden Gem Surabaya Cocok Banget Untuk Healing

- 8 Juni 2023, 06:30 WIB
Kebun Raya Purwodadi/Instagram/@theblessedbona
Kebun Raya Purwodadi/Instagram/@theblessedbona /

Sementara pengunjung yang membawa sepeda dikenai tarif yang sama. Wisatawan yang ingin berkunjung bisa datang mulai pukul 07.00 WIB hingga pukul 16.00 WIB.

2. Taman Hutan Raya Jeruk

 

Taman Hutan Raya Jeruk dikenal juga sebagai kawasan Bukit Teletubbies, hal ini karena kawasannya berbukit-bukit berwarna hijau serupa kawasan bukit Teletubbies.

Lokasinya ada di Jalan Raya Menganti, Kecamatan Lakarsantri, Kota Surabaya, Provinsi Jawa Timur.

Dikutip dari laman resmi Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olahraga serta Pariwisata Kota Surabaya, beberapa fasilitas yang disediakan di sini seperi saung, area olahraga, dan taman bermain.

Baca Juga: Elektabilitas Ketum PSSI Tunjukkan Kenaikan, Yandri: PAN Semakin Yakin Usung Erick Sebagai Bakal Cawapres

Taman Hutan Raya Jeruk cocok dikunjungi oleh wisatawan yang ingin melihat hamparan rumput hijau sejauh mata memandang.

Apabila ingin datang berkunjung, tempat ini buka setiap hari mulai pukul 08.00 WIB hingga pukul 15.00 WIB.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Republik Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x