Teddy Minahasa Merupakan Polisi Terkaya di Indonesia, Miliki Aset Sampai Rp 30 Miliar

- 14 Oktober 2022, 15:36 WIB
Irjen Pol. Teddy Minahasa ditangkap karena kasus narkoba.
Irjen Pol. Teddy Minahasa ditangkap karena kasus narkoba. / ANTARA/ HO Polda Sumbar/

KLIKLUBUKLINGGAU.com- Kabar penangkapan Kapolda Jawa Timur Irjen Teddy Minahasa dibenarkan Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Ahmad Sahroni.

"Diduga benar (ditangkap)," kata Sahroni menjelaskan seperti diberitakan Pikiran-Rakyat.com sebelumnya.

Kabar penangkapan Irjen Teddy Minahasa, karena ia merupakan salah satu polisi terkaya di Indonesia.

Baca Juga: Baru Dua Hari Menjabat Kapolda Jawa Timur, Teddy Minahasa Dikabarkan Ditangkap Propam

Artikel ini sudah terbit di Pikiran Rakyat.com dengan judul "Teddy Minahasa Miliki Kekayaan Nyaris Rp30 Miliar, Koleksi Kendaraannya Mulai Wrangler hingga Harley-Davidson"

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari situs Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) KPK pada Jumat, 14 Oktober 2022, Teddy Minahasa memiliki kekayaan sejumlah Rp29.974.417.203 atau setara Rp29,97 miliar.

Teddy Minahasa terakhir kali melaporkan kekayaan miliknya pada Maret 2022 lalu ke LHKPN KPK. Dari sejumlah kekayaan tersebut, Teddy Minahasa memiliki tanah dan bangunan sebanyak 53 aset yang tersebar di berbagai lokasi.

Baca Juga: Demi Anak, Lesti Kejora Cabut Laporan KDRT

Total nilai aset-aset tersebut mencapai Rp25,8 miliar. Selain itu, Kapolda Jatim ini juga memiliki beberapa koleksi kendaraan.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x