9 Destinasi Wisata Unik yang Beragam dan Menarik di Tegal yang Memiliki Banyak Tempat Menakjubkan

- 17 Oktober 2023, 10:00 WIB
Wisata Alam Bukit Rangkok Pagerwangi yang unik, Tegal.
Wisata Alam Bukit Rangkok Pagerwangi yang unik, Tegal. /Instagram @pagerwangi


KLIKLUBUKLINGGAU.com - Tegal merupakan salah satu kawasan unik di Provinsi Jawa Tengah. Tegal terletak di pantai utara pulau Jawa, sekitar 290 km dari Jakarta. Tegal dibagi menjadi dua pemerintahan, yaitu Kota Tegal dan Kabupaten Tegal.

Kawasan unik dengan bahasa Ngapaknya dan rumah makan terkenal yang dikenal dengan nama Wartegal atau warteg, selain kedua keistimewaan tersebut, ternyata kawasan tersebut memiliki banyak tempat wisata lainnya.

Berikut sepuluh besar tempat wisata unik di Tegal yang saat ini sedang digandrungi dan dikunjungi banyak orang.

1. Wisata Prabalintang

Prabalintang Tegal merupakan  salah satu wisata yang berada di dataran tinggi Gunung Slamet. Lokasinya yang berada di Hutan Pinus menjadi daya tarik tersendiri  bagi wisatawan yang mengunjunginya.

Baca Juga: Wisata Ini Terlalu Menakjubkan! Berikut Wisata Terbaik Majalengka yang Panorama yang Indah dan Manakjubakan

Bukan hanya keasrian hutan pinusnya saja yang  memikat juga tersedia banyak spot foto kekinian. Spot foto wisata Prabalintang antara lain seperti  Rumah Pohon, Hammock, Ayunan, Jembatan Kayu, Meja Kursi unik, dan lain-lain.

Beralamat di Jalan Raya Danasari, Ladang, Danasari, Tegal, Wahana Wisata Prabalintang juga menjadi salah satu spot camping di Tegal yang kian unik.

2. Bukit Gowa Tegal

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Republik Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah