7 Tempat Wisata Indah di Batubara yang Terasa Rindang Sejuk dan Segar Serta Selalu Ramai Pengunjung

- 27 Oktober 2023, 12:00 WIB
Pantai yang unik. (Ilustrasi)
Pantai yang unik. (Ilustrasi) /indonesia.travel

KLIKLUBUKLINGGAU.com – Batubara merupakan salah satu Kabupaten unik yang terletak di Provinsi Sumatera Utara yang baru didirikan pada tanggal 8 Desember 2006.

Batubara merupakan Kabupaten hasil pemekaran dari Kabupaten Asahan, tempat ini sangat unik, sehingga banyak wisatawan yang mengunjunginya.

Memiliki pemandangan yang sangat unik dan indah, tentu saja menakjubkan para pengunjung yang sedang berwisata ke Batubara tersebut.

Bagi Anda yang tertarik untuk menjelajah Kabupaten Batubara, berikut rekomendasi tujuh tempat wisata di Batubara yang unik dan wajib untuk dikunjungi, yaitu :

Baca Juga: Panorama Keindahan Laut yang Eksotis! Lima Tempat Wisata Unik di Kota Kendari yang Akan Memanjakan Mata

1. Pantai Bunga Sunset

Pada saat senja menjadi suguhan utama dari Pantai Bunga disamping keindahan lainnya yang dihadirkan lewat pepohonan, di kawasan pantai serta pesisir yang berwarna putih bersih.

Pasir yang ada di Pantai Bunga inilah yang konon dulu pernah dijual untuk reklamasi Pulau buatan di negara tetangga tersebut. Namun, masih terlihat indah dan menakjubkan mata.

2. Danau Laut Tador

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Ini konten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah