Berikut Syarat Dana KUR BRI 2024, Cukup Lengkapi Persyaratan dan Ketentuan yang Ada Bisa Lansung Cair

- 28 Maret 2024, 19:00 WIB
Foto Bank BRI yang ada di Kota Lubuklinggau.
Foto Bank BRI yang ada di Kota Lubuklinggau. /Foto Istimewa - Bella Martha Anggelleta/

- Jenis Pinjaman :

A. Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 4 (empat) tahun.
B. Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 (lima) tahun.

- Suku bunga 6persen efektif per tahun
- Agunan sesuai dengan peraturan bank

3. KUR TKI Bank BRI

Nasabah yang bisa mengajukan KUR TKI BRI adalah individu (perorangan) calon TKI yang akan berangkat bekerja ke negara penempatan.
Debitur harus menyiapkan, identitas berupa KTP dan Kartu Keluarga, perjanjian kerja dengan pengguna jasa, perjanjian penempatan, paspor, visa, dan persyaratan lainnya sesuai ketentuan.

Baca Juga: Ajukan Segara Pinjaman di KUR BRI Dengan Mudah! Berikut Syarat Pengajuan KUR BRI Plafon 40 juta Terbaru 2024

Syarat KUR TKI Bank BRI :

- Maksimum pinjaman Rp25 juta atau berdasarkan ketentuan yang ditetapkan pemerintah.
- Suku bunga 6persen efektif per tahun.
- Bebas biaya administrasi dan provisi.
- Maksimum masa pinjaman 3 (tiga) tahun atau berdasarkan pada kontrak kerja.
- Penempatan: Singapura, Hong Kong, Taiwan, Brunei, Jepang, Korea Selatan, dan Malaysia.

Semua dokumen persyaratan yang telah disebutkan di atas, wajib untuk diperhatikan oleh calon debitur KUR BRI 2024. *** (Bella Martha Anggelleta).

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: kur.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x