Cocok dan Pas untuk Liburan Lebaran 2023, Review Lima Rekomendasi Tempat Wisata Bandung Timur Paling Hitz

- 4 April 2023, 04:00 WIB
Sejarah Situs Batu Kuda Bandung.
Sejarah Situs Batu Kuda Bandung. /

 

Lokasi tempat wisata Batu Kuda adalah di Kampung Cikoneng, Desa Cibiru Wetan, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung.
Batu Kuda lebih dikenal sebagai bumi perkemahan.

Namun jika tidak berkemah pengunjung juga bisa hiking atau sekadar berfoto sambil menikmati pemandangan hamparan hutan pinus yang menyejukkan sekaligus menyegarkan mata.

Baca Juga: Jembatan Gentala Arasy dan Empat Tempat Wisata di Jambi Buat Liburan Akhir Pekan, Cocok Banget!

Area hutan pinus yang sangat luas di Batu Kuda membuat tempay wisata ini cocok untuk libutan lebaran sekeluarga bersama anak-anak, karena anak-anak dapat bermain dan berlarian dengan bebas di sini.

Harga tiket masuk ke tempat wisata Batu Kuda adalah Rp 7.500,-/orang saat hari biasa atau weekday, dan Rp 10.000,-/orang saat hari libur dan akhir pekan.

3. Villa Kancil

 

Villa Kancil berlokasi di Kampung Bojong Bubu, Padamukti, Majalaya, Kabupaten Bandung.
Harga tiket masuk ke Villa Kancil adalah Rp 25.000,-/orang saat hari biasa, dan Rp 35.000,-/orang di hari libur dan akhir pekan.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah