Sembilan Destinasi Wisata di Cianjur yang Lagi Hits dan Terpopuler, Bisa untuk Anak-anak Liburan Sekolah

- 22 Juni 2023, 18:40 WIB
Karang Potong Ocean View, tempat wisata Instagramable di Cianjur.
Karang Potong Ocean View, tempat wisata Instagramable di Cianjur. /YouTube/Indra Pratama/

Lokasi Karang Potong Ocean View ada di Sindangbarang, Cianjur, Provinsi Jawa Barat.

2. Kebun Raya Cibodas

Berikutnya ada Kebun Raya Cibodas yang terletak di ketinggian 1.300 sampai 1.425 meter di atas permukaan laut (mdpl) dengan luas 84,99 hektar, dilansir dari laman resminya.

Suasananya cocok untuk bersantai ditambah dengan adanya aneka pepohonan sehingga bisa dijadikan tempat liburan bersama keluarga dan anak.

Baca Juga: Presiden Jokowi Tanggapi Soal Mimpi SBY: Itu Mimpi Kita, Bersama-sama Membangun Negara Ini

Jika ingin berkeliling pengunjung tak perlu jalan kaki karena bisa menyewa sepeda atau menaiki shuttle bus.

Lokasinya di Kompleks Hutan Gunung Gede dan Gunung Pangrango, Cipanas, Cianjur, Provinsi Jawa Barat.

3. Taman Bunga Nusantara

Taman Bunga Nusantara adalah tempat yang memiliki berbagai macam koleksi bunga dari Indonesia dan luar negeri. Koleksi bunga tersebut disusun membentuk taman dengan tema berbeda.

Taman yang bisa dikunjungi meliputi Taman Bali, Taman Perancis, Taman Mediterania, dan Taman Gaya Jepang.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Daftar Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah