Jangan Sampai Terlewatkan! Sepuluh Kuliner Khas Sulawesi Utara yang Terpopuler, Wajib Cicipi Saat Liburan Tiba

- 22 Juni 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi masakan ayam tinoransak khas Manado jadi andalan Joe di Materchef Indonesia Season 9.
Ilustrasi masakan ayam tinoransak khas Manado jadi andalan Joe di Materchef Indonesia Season 9. /Youtube Yani Sri Handayani

KLIKLUBUKLINGGAU.com-Ke Sulawesi Utara (Sulut) tidak lengkap rasanya jika belum mencicipi kuliner khas Provinsi yang terpopuler terletak diujung Utara Pulau Sulawesi ini.

Ada beragam kuliner di Daerah ini dengan cita rasa yang menggugah selera. Manado merupakan Ibukota Provinsi Sulawesi Utara yang terkenal dan terpopuler.

Dengan masakan tinutuan atau bubur Manado. Selain itu, masih banyak kuliner dari Daerah ini yang terpopuler diolah dengan berbagai cara.

Baca Juga: Berikut Cerita Abu Nawas Tertipu Sendal Ajaib, Bagaimana Bisa? Simak Dibawah Ini

Berikut sepuluh kuliner khas Sulawesi Utara yang terpopuler :

1. Tinoransak

Tinoransak merupakan kuliner khas Sulawesi Utara yang nonhalal. Kuliner ini terbuat dari daging babi yang diolah dengan cara dibakar.

Tinoransak dimasak menggunakan bumbu khas Sulawesi Utara dengan rempah pilihan. Adapun rempah yang dimaksud yaitu kunyit, bawang merah, serai, jahe dan lainnya.

2. Kawok

Kawok adalah salah satu kuliner ekstrem yang ada di Sulawesi Utara. Sajian ini terbuat dari daging tikus.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Kuliner Kikito


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah