Cocok Untuk Healing, 10 Tempat Wisata Paling Populer di Situbondo Ini Sangat Menyejukkan dan Instagrameble

- 30 Juni 2023, 19:30 WIB
Plaza Rengganis
Plaza Rengganis /Instagram @plazarengganis/

KLIKLUBUKLINGGAU.com- Situbondo termasuk salah satu kawasan yang menyimpan segudang keindahan alam sehingga wisatawan wajib memasukkannya dalam daftar kunjungan.

Lokasinya yang berada di daerah pesisir tidak mengherankan jika Situbondo memiliki gugusan pantai cantik yang sayang kalau dilewatkan.

Selain wisata bahari, wisatawan bisa mengunjungi objek wisata lain seperti bangunan bersejarah yang tidak kalah menarik.

Baca Juga: Banyak Spot Foto Instagrameble dan Sangat Indah, 7 Tempat Wisata di Indaramayu Ini Cocok Untuk Healing

Berikut beberapa rekomendasi tempat wisata yang ada di Kabupaten Situbondo terbaru dan terpopuler untuk dikunjungi saat liburan.

1. Utama Raya Beach

Utama Raya Beach merupakan wisata pantai yang akhir-akhir ini viral di berbagai media sosial.
Baca Juga: Pesona Laut Biru Dengan Spot Foto Instagrameble di Pantai Gesing Gunungkidul Bikin Liburan Tak Terlupakan
Pasalnya pengunjung tidak hanya bisa menikmati pantai yang indah saja melainkan bisa juga berwisata kuliner atau nongkrong di kafe yang berkonsep instagramable.

Baca Juga: Banyak Wahana Air Seru dan Unik, 5 Waterpark Terfavorit di Jabodetabek Ini Bikin Liburan Jadi Menyenangkan

Pengunjung bisa menikmati panorama pantai sambil menikmati menu yang dijual di kafe tersebut, dengan begitu menjadikan suasana liburan kalian semakin seru.

2. Savana Bekol

Masih berada di kawasan Taman Nasional Baluran, terdapat wisata menarik yang patut  dikunjungi saat berada di Situbondo.

Menyuguhkan suasana savana yang sangat luas Savana Bekol adalah salah satu rekomendasi wisata paling populer di Situbondo.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari Ini Jum'at 30 Juni 2023: Anda Memiliki Kapasitas Untuk Memikat Semua Orang Hari Ini

Seperti layaknya berada di luar negeri, tumbuhan di Savana ini didominasi oleh hamparan rumput dan pepohonan.

Jika ingin ke sini Savana Bekol berada di Sumber Waru Kecamatan Banyuputih, Kabupaten Situbondo.

3. Pasir Putih

Sesuai dengan namanya, pantai ini menawarkan hamparan pasir putih yang membentang membentuk lengkungan indah.

Baca Juga: Sangat Lezat! Sepuluh Kuliner Khas Prabumulih yang Terpopuler, Sangat Enak dan Begitu Nikmat

Pantai Pasir Putih memiliki latar belakang hutan hijau yang masih asri tak heran jika berkunjung ke tempat ini suasananya tidak terlalu panas.

Berkat kejernihan air lautnya kalian bisa menyaksikan langsung keindahan bawah lautnya yang masih terjaga.

Bagi wisatawan yang tertarik melihatnya lebih dekat tidak ada salahnya untuk menyewa perahu layar.

Baca Juga: Libur Telah Tiba, Horee! Berikut 8 Tempat Wisata Terpopuler di Gowa yang Akan Membuat Anda Kagum

4. Waduk Bajulmati

Waduk Bajulmati termasuk destinasi wisata yang cukup populer di kalangan para wisatawan.

Ketika memasuki kawasan wisatanya, pengunjung akan dibuat takjub tiada henti berkat keindahan alamnya.

Bahkan keindahannya bak miniatur Raja Ampat karena hamparan lautnya dihiasi dengan gundukan perbukitan yang tersebar di beberapa titik meski keindahannya masih terpaut jauh dengan Raja Ampat.

Baca Juga: Bagaimana Hukum Orang Mampu Tidak Mau Berkurban saat Idul Adha? Berikut Ustadz Khalid Basalamah Jelaskan

Namun tidak ada salahnya menjadikan Waduk Bajulmati sebagai tujuan untuk berwisata.

5. Kampung Kerbau

Di Kabupaten Situbondo kini mulai bermunculan destinasi wisata baru satu di antaranya. Kampung Kerbau terletak di Desa Tanjung Pecinan Kecamatan Mangaran Kabupaten Situbondo.

Di sana selain terhampar wahana tanaman rumput hijau nan luas juga terdapat puluhan kerbau menikmati aneka rumput yang tumbuh.

Baca Juga: Panorama Alamnya Eksotis dan Instagrameble, 8 Tempat Wisata di Lebak Banten Ini Wajib Dikunjungi Saat Liburan

Memiliki nuansa yang instagramable kini wisata ini menjadi incaran warga untuk swafoto dan memamerkannya di media sosial.

6. Pantai Bama

Pantai Bama adalah satu dari sekian banyak wisata bahari dengan sajian pemandangan indah yang memanjakan mata.

Wisata yang satu ini kerap dipadati oleh wisatawan untuk menghabiskan waktu liburan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Hari Ini Kamis 29 Juni 2023: Anda Perlu Memanfaatkan Kemampuan Komunikasi Ditempat Kerja

Pasir putih menjadi hidangan utama dari Pantai Bama yang berbalut dengan air laut kebiruan dan ombak yang tidak terlalu besar sehingga para pengunjung dapat bermain bersantai dan berkeliling seluruh area Pantai Bama hingga puas.

7. Plaza Rengganis

Plaza Rengganis merupakan tempat wisata yang menawarkan keindahan alam.

Terletak di ketinggian menjadikan tempat wisata ini memiliki udara yang sangat sejuk sehingga sangat cocok untuk menghabiskan waktu liburan bersama pasangan.

Halaman:

Editor: Rina Sephtiari

Sumber: YouTube Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah