Keindahan Kota Pempek! Berikut 3 Tempat Wisata di Palembang yang Terpopuler dan Favorit Wisatawan

- 11 Agustus 2023, 07:00 WIB
Air Terjun Lematang yang terpopuler.
Air Terjun Lematang yang terpopuler. /Instagram @phtoindo/

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Pada masa kejayaan kerajaan Sriwijaya, Palembang merupakan kota kerajaan maritim terbesar dan terpopuler di Asia Tenggara.

Kota berusia 1335 tahun ini memiliki beberapa tempat wisata yang terpopuler dan menarik untuk dikunjungi.

Tempat-tempat ini menawarkan banyak hal yang menarik dan terpopuler, wisatawan dapat mengunjungi warisan budaya dan sejarah yang menarik.

Dengan ini, tempat wisata terpopuler lainnya menjamin pengunjung akan jatuh cinta dengan Palembang.

Baca Juga: Purnomo : Kalau Tau Jalan Masih Basah Mobil saya Tinggalkan di Lokasi

Berikut tempat wisata di Palembang yang wajib Anda kunjungi :

1. Pulau Kemaro

Berada di kawasan Sungai Musi, Pulau Kemaro berjarak 20 menit dari Dermaga Benteng Kuto Besak. Pulau ini tidak terlalu besar, karena luasnya hanya 30 hektar.

Namun, Pulau Kemaro yang dihuni ratusan orang ini tidak pernah sepi karena selalu ramai dikunjungi wisatawan. Salah satu daya tarik Pulau Kemaro adalah adanya pura yang terletak di tengah pulau.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube DOYAN WISATA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x