Bukan Orang Sembarangan! Ini Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumbar dari PBB 2024-2029

- 22 November 2023, 21:00 WIB
Pakar hukum tata negara yang juga Ketua Umum Partai Bulan Bintang (PBB), Yusril Ihza Mahendra. ~
Pakar hukum tata negara yang juga Ketua Umum Partai Bulan Bintang (PBB), Yusril Ihza Mahendra. ~ /Ringtimes Bali / Pikiran Rakyat Media Network/Istimewa

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Partai Bulan Bintang (PBB) di Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) dipastikan ikut berkompetisi di Pileg 2024 ini usai kader yang mereka ajukan masuk Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumbar periode 2024-2029 oleh KPU.

Artinya PBB yang merupakan Parpol besutan Yusril Izhamahendra ini akan ikut bersaing untuk menempatkan wakilnya duduk diparlemen.

Berikut ini Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumbar dari PBB periode 2024-2029.

Baca Juga: Daftar Calon Tetap Anggota DPRD Provinsi Sumbar dari PKB periode 2024-2029! Lengkap Dengan Nomor Urut


Dapil Sumbar 1

1 SYAHRUL RAMADHAN TANJUNG, S.Ag.
2 dr. ERMAWATI, Sp.OG
3 YAN FIRDAUS
4 MUHAMMAD IQBAL, S.H.
5 DJUNAIDI BOER, S.E.
6 DESPARIKA METRA, M.H.
7 ALIYUS
8 NICKY YULIZAR, S.Pd.
9 JANURISDA HARTATI
10 ARPENDY, DATUK TAN BAGINDO

 

Dapil Sumbar 2

1 MASDI AZNUR
2 AZWAR ANAS
3 NELY MARLENI
4 Drs. LUKMAN SYAM, B.A., M.M.
5 ARMAIDI, S.Sos., M.A.
6 NADILLA GUSRIADI, S.Pd.

 

Dapil Sumbar 3

1 FAUZAN ZAKIR, S.H., M.H.
2 M. KASNI, S.Pd., DT. RAJO PANGULU
3 FITRI WATI
4 AMLI KAMAL, S.T.
5 AMRINA
6 PETRO DELA SAMSU
7 APRIYANTI, A.Md.
8 DESMAN TOMMY WIRAPUTRA, S.H.

 

Dapil Sumbar 4

1 SYAFNIL, S.Pd.I.
2 LANNASARI, S.E.
3 PERDIANTO, S.H.I., M.H.
4 ERWIN DULLAS
5 ELMAYULIS
6 ASRIL

 

Dapil Sumbar 5

1 MEDI AFRIZAL, S.H.I.
2 M. ARIEF
3 DEVALIA YOSITA
4 BENNI HIDAYATUL IRFAN, S.H.
5 H. MASRI, S.Pd., M.Si.
6 BELLA PUTRI ASTARI

 

Dapil Sumbar 6

1 Ir. YEFLIN LUANDRI, M.Si.
2 LISENDRA, S.Th.I.
3 OSNIWATI, S.Pd.
4 ASRARULHAQ, S.Ag., Dt. Kari
5 YOVIA ADHISTY
6 ANGGI KURNIAWAN
7 RENA
8 IIN FARDIANA P

 

Dapil Sumbar 7

1 MAZWAR MASUD, M.Ag.
2 Drs. NURMAN
3 CITRA SYNTIA SARI, S.M.
4 MELANI EFFANDES
5 KARMILA AGUSTI

 

Dapil Sumbar 8

1 RIDWAN ZAINAL, S.H., M.H.
2 DEVI SUSANTO, S.T.
3 USMAINI MUSLIM
4 FEBRIANTO AKBAR PERKASA, S.H.
5 NURSYAHID, S.H.
6 OLIVIA SALSABILA MILANO
7 Apt. NADYA ZULFIRA PERMATA, S.Farm.

Itu merupakan daftar kader PBB di Provinsi Sumbar yang akan ikut kompetisi Pileg 2024, dan nama-nama itu dilansir dari pengumuman yang sudah dilakukan KPU. ***

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: KPU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah