Terdapat Sebuah Panorama Alam Eksotis yang Unik dan Jangan Kamu Lewatkan di Rekomendasi Wisata Gunung Kidul

- 16 November 2023, 10:00 WIB
Wisatawan Sedang Menaiki Gondola Pantai Timang yang unik.
Wisatawan Sedang Menaiki Gondola Pantai Timang yang unik. /

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Tak perlu diragukan lagi, Daerah Istimewa Yogyakarta memang menyimpan sejuta keindahan alam yang unik dan terbaik sepanjang tahun, salah satunya disebut sebagai Wisata Gunung Kidul.

Wisata Gunung Kidul ini wajib kamu kunjungi saat berada di Yogyakarta. Sebab terdapat sebuah panorama alam eksotis yang unik dan jangan kamu lewatkan, terutama buat kamu cinta dengan alam.

Objek wisata unik di Gunung Kidul terdiri dari sungai, pantai, wisata embung, dan masih banyak lagi. Gunung Kidul merupakan wilayah kabupaten di bagian selatan Provinsi Yogyakarta. Disebut sebagai gunung karena topografinya berada di daerah pegunungan kapur dengan jalanan yang naik-turun dan berkelok-kelok.

Sedangkan kidul merupakan bahasa Jawa dari arah selatan meskipun letaknya cukup jauh dari pusat Kota Yogyakarta tapi daerah ini sudah terkenal dengan berbagai macam wisata alamnya mulai dari air  Terjun, Waduk, Goa, Sampai Pantai-Pantai Selatan.  

Baca Juga: Wisata yang Unik Nan Eksotis, Senantiasa Menarik Minat Kunjungan Turis Baik Domestik Maupun Mancanegara

Penasaran apa aja? yuk langsung aja kita simak.


1. Goa Jomblang

Fantastisnya pemandangan Goa Jomblang itu tidak datang tanpa celah, ada cerita kelam yang sempat tersembunyi di sana cerita kelam itu adalah bagian dari sejarah Goa yang terjadi pada masa perburuan anggota PKI konon ratusan PKI menemui ajal mereka dengan cara yang sama di sini.

3. Embung Batara Sriten

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah