Suzuki Baleno Menjadi Hatchback Paling Value for Money di Kelasnya, Simak Sejarah dan Transformasinya

- 4 Juni 2023, 15:30 WIB
Suzuki Baleno Menjadi Hatchback Paling Value for Money di Kelasnya, Simak Sejarah dan Transformasinya
Suzuki Baleno Menjadi Hatchback Paling Value for Money di Kelasnya, Simak Sejarah dan Transformasinya /Website Suzuki/

 

Sedan Baleno mulai mengaspal di Tanah Air pada 1995. Ia dijual dengan mesin empat silinder berkapasitas 1.600 cc.

Berteknologi fuel injection, satu varian transmisi manual 5 percepatan. Suzuki Indonesia menghadirkan Baleno generasi pertama ini dengan keunggulan: irit bensin dan bantingan suspensi empuk.

Beralih ke era 2000, Suzuki Indonesia mengenalkan Baleno Millenium sebagai facelift pertama.

Kapasitas mesin diturunkan menjadi 1.500 cc. Eksterior lebih oval dan lumayan bergaya kala itu. Ubahan terjadi di grille, lampu utama dan pelek.

Ia juga dilengkapi dengan fitur-fitur seperti tilt steering, central lock, power steering, dan head unit double DIN.

Lanjut 2002, pabrikan memberikan sedikit ubahan pada desain pelek dan grille, dibuat semakin sporty.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Hari Ini Minggu 4 Juni 2023: Pengeluaran Tak Terduga Dengan Porsi Serius Mungkin Terjadi

2. Generasi Kedua Next-G (2003-2007)

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x