Ada Airnya Panas dan Dingin, Berikut Wisata Air Terjun di Bengkulu

- 3 April 2023, 15:00 WIB
Air Terjun Palak Siring Kemumu Bengkulu.
Air Terjun Palak Siring Kemumu Bengkulu. /

Air terjun mencapai setinggi 30 meter ini terdapat area datar yang kerap dijadikan lokasi mendirikan tenda. Lokasi air terjun ini juga mudah diakses.

5. Air Terjun Curug Sembilan

 

Air Terjun Sembilan atau Curug Sembilan memiliki sembilan tingkat yang bisa dilihat sekaligus, sehingga menawarkan pemandangan tersendiri bagi wisatawan.

Baca Juga: Dijuluki Masjid 1000 Tiang, Megahnya Masjid Agung Al-Falah Jambi Bikin Takjub!

Lokasinya di Kecamatan Padang Jaya, Kabupaten Bengkulu Utara, medan menuju air terjun cukup menantang, meliputi area berlumpur dan licin. Wisatawan juga akan melintasi Hutan Lindung Boven Lais. 

Jika ingin mengunjungi air terjun ini wisatawan dianjurkan untuk mencari tahu soal medannya terlebih dahulu agar bisa memperkirakan durasi perjalanan dan baju serta alas kaki yang akan dipakai. * (Bella Martha Anggelleta).

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah