Asri dan Adem Banget! Tiga Destinasi Wisata Air Terjun Tertinggi Hits dan Terpopuler di Indonesia

- 7 Mei 2023, 18:48 WIB
Air Terjun Sedudo di Nganjuk Gak Cuma Indah, Ternyata Sering Digunakan untuk Ritual Pertapaan
Air Terjun Sedudo di Nganjuk Gak Cuma Indah, Ternyata Sering Digunakan untuk Ritual Pertapaan /Tangkap layar tagar.id///

KLIKLUBUKLINGGAU.com-Destinasi wisata alam di Indonesia memang tak ada habisnya, memiliki kekayaan alam yang terpopuler ada di Nusantara.

 

Air terjun di Indonesia merupakan salah satu destinasi wisata favorit dan terpopuler untuk alternatif liburan bersama orang tersayang.

Indonesia memiliki ratusan air terjun dengan segala keindahannya. Namun, sayangnya belum ada data yang mendata seluruh air terjun yang tersebar di seluruh negeri ini.

Baca Juga: Waspada dan Hati-hati! Berikut Empat Destinasi Wisata Terpopuler Paling Berbahaya di Indonesia

Dari sekian banyaknya air terjun yang ada di Indonesia, terdapat air terjun yang paling tinggi, rata-rata ketinggian air terjun ini mencapai ratusan meter atau bahkan lebih.

Penasaran apa saja ? Berikut ini tiga air terjun tertinggi di Indonesia, yaitu :

1. Air Terjun Sedudo

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Creative Hamdi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x