Sepuluh Destinasi Wisata Alam di Bekasi Sangat Terpopuler, Mulai Air Terjun hingga Pantai Wajib Dikunjungi

- 30 Juni 2023, 17:25 WIB
Pantai Muara Beting, Bekasi
Pantai Muara Beting, Bekasi /Instagram @muarabetingbeach

Anda dapat menyewa perahu untuk berkeliling area sekitar pantai. Lokasi Kecamatan Muara Gembong, Kota Bekasi, Provinsi Jawa Barat.

2. Pantai Bahagia

Pantai Bahagia tak sekedar mengajak Anda bermain di atas pasir pinggir laut, tetapi juga melihat area hutan bakau.

Ketika sore tiba, ada baiknya Anda duduk sejenak di pantai karena matahari terbenam tampak begitu indah. Lokasi Kec. Muara Gembong, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Baca Juga: Cocok Untuk Dikunjungi Pecinta Alam! 7 Destinasi Wisata Terpopuler di Baturaja yang Wajib Kamu Kunjungi

3. Danau Situ Gede

Mencari wisata alam di Bekasi untuk melampiaskan hobi memancing? Danau Situ Gede jawabannya. Seringkali, danau ini dijadikan lokasi lomba mancing.

Ada juga fasilitas lain berupa perahu yang bisa digunakan berkeliling area danau. Lokasi Jalan Kampung Bojong Menteng, Rawalumbu, Kota Bekasi.

4. Jababeka Botanical Garden

Sebenarnya, Jababeka Botanical Garden adalah hutan kota dengan aneka flora dan fauna. Ditanami ribuan pohon, destinasi wisata di Bekasi ini terasa sejuk dan sangat rindang.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Republik Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah