Cita Rasanya Luar Biasa! Sepuluh Kuliner Khas Lahat Paling Terpopuler dan Favorit Semua Orang

- 3 Juli 2023, 08:00 WIB
Lemang Lepat //instagram.com/pennylaurafs
Lemang Lepat //instagram.com/pennylaurafs /

KLIKLUBUKLINGGAU.com- Lahat salah satu Daerah di Sumatera Selatan yang punya beragam kekayaan alam unik dan menarik yang terpopuler mampu membuat terpana orang yang mengunjunginya.

Ada banyak tempat menarik yang bisa dikunjungi misalnya Air Terjun Bidadari, Sekolah Gajah Pengarsi, Sumber Air Panas Tanjung dan lain yang terpopuler.

Kuliner khas Lahat harganya sangat terjangkau dengan cita rasa yang terpopuler dan lezat. Proses pembuatannya pun masih menggunakan bumbu-bumbu rempah tradisional dan tanpa pengawet.

Baca Juga: Sungguh Keren, 8 Wisata Alam Paling Hits di Pemalang dengan Pemandangan Alam yang Memukau

Cara memasak kuliner khas juga masih secara sederhana yang dahulunya digoreng kini masyarakat mulai beralih ke bakar untuk mendapatkan rasa khas.

Simak daftar rekomendasinya kuliner Lahat terpopuler berikut ini :

1. Lemang

Lemang dari namanya sudah tidak asing di telinga bukan, lemang adalah makanan khas dari Lahat yang berasal dari beras ketan yang dipadukan dengan bumbu garam dan santan.

Kemudian dibungkus dengan daun pisang yang dimasukan dalam bambu. Makanan ini biasanya dijadikan sebagai pengganti nasi.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Topi Jelajah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah