Jangan Main-main! Hakim Pun Jadi Tak Berkutik oleh Abu Nawas

- 6 Juli 2023, 06:00 WIB
Ilustrasi Kisah Abu Nawas, Solusi Jitu Memperluar Rumah
Ilustrasi Kisah Abu Nawas, Solusi Jitu Memperluar Rumah /

KLIKLUBUKLINGGAU.com- Abu Nawas suatu hari sedang melihat-lihat kebunnya yang sudah lama tidak terurus. Ketika asyik di dalam kebun, tiba-tiba ada seseorang yang masuk.

"Hei, ngapain kau masuk ke kebunku?" ujar seorang lelaki yang dijuluki tuan tanah kepada Abu Nawas.

Abu Nawas pun kaget dan langsung membantahnya. "Apa? Ini kebun milikku tahu. Kau jangan mengaku-ngaku," ucapnya.

Baca Juga: Rektor Unpari Lubuklinggau Jadi Anggota Tim Seleksi Calon Anggota KPU Provinsi Sumsel! Peluang Terbuka

Tapi si tuan tanah sangat kekeuh. Dia mengatakan kebun tersebut miliknya. Begitu juga dengan Abu Nawas. Keributan pun tidak bisa dihindari. Keduanya sama-sama tidak mau mengalah.

Dikarenakan pada zaman itu tidak ada yang namanya sertifikat tanah, jadi Abu Nawas tak mempunyai bukti yang kuat atas kepemilikan kebun tersebut.

Tidak ada jalan lain bagi Abu Nawas, kecuali melapor kepada Baginda Raja. "Ayo kita adukan masalah ini kepada Baginda Raja," ucap Abu Nawas.

Baca Juga: Sejuk dan Instagrameble, 6 Tempat Wisata Terpopuler di Guci Tegal Ini Cocok untuk Refreshing di Akhir Pekan

Tantangan tersebut tidak membuat si tuan tanah mundur. Ia tetap meladeni permintaan Abu Nawas. Keduanya pun pergi ke istana untuk menghadap Baginda Raja.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Youtube Juha Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah