Anabul Coba Bangunkan Warga Turki, Sesaat Sebelum Gempa

- 9 Februari 2023, 12:16 WIB
Anabul Turki
Anabul Turki /Sumber : tangkapan layar halaman pencarian twitter/

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Turki dikenal dengan negara yang ramha dengan keberadaan anabul atua anak bulu yaitu hewan berbulu berkaki empat yang sering menjadi hewan peliharaan dan sahabat manusia sebut saja kucing dan anjing.

Kedua jenis mamalia berbulu ini terkadang diabaikan keberadaanya oleh manusia dibelahan bumi lain tapi tidak dengan Turki.

Di Turki para anabul liar atau anabul jalanan begitu disayangi warga sekitar.

Baca Juga: Ini yang Akan Terjadi Pada Aries Hari Ini, Kamis 9 Februari 2023

Tak jarang para warga turut serta memberikan makanan bahkan membiarkan anabul jalanan ini masuk ke halaman rumah, tempat ibadah, hingga toko tempat warga berjualan bahkan tak jarang dimusim dingin warga turki sukarela membuka pintu rumah mereka agar anabul jalanan ini tetap hangat.

Bahkan dapat dilihat pula ketika balas budi seekor anjing pada warga Turki yang melolong panjang sesaat sebelum gempa 7.8 SR terjadi, senin 06 Febuari 2023 pukul 04.17 waktu setempat.

Dalam video tersebut diketahui seekor anjing jalanan mencoba melolong panjang dan berkali kali seakan ingin membangunkan warga dan memperingatkan warga setempat.

Baca Juga: Ini yang Akan Terjadi Pada Taurus Hari Ini, Kamis 9 Februari 2023

Kini setelah gempa 7,8 SR itu terjadi nasib para anabul jalanan Di Turki ini seakan ikut lenyap dan menjadi tanda tanya keberadaanya.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x