Efendi Wandaria Lanjut Tiga Periode, International Bergabung: Inilah Anggota DPRD Terpilih Dapil 2 Musi Rawas

- 4 Maret 2024, 14:28 WIB
Hasil Pleno KPU, Inilah Nama Calon Anggota DPRD Terpilih dari Dapil 2 Kabupaten Musi Rawas.
Hasil Pleno KPU, Inilah Nama Calon Anggota DPRD Terpilih dari Dapil 2 Kabupaten Musi Rawas. /

KLIKLUBUKLINGGAU.com - Hasil rekapitulasi suara oleh KPU Kabupaten Musi Rawas pada Jumat, 1 Maret 2024, telah membuka tabir siapa yang akan mewakili Partai Politik di DPRD Musi Rawas untuk periode 2024-2029.

Partai Golkar mendominasi dengan 7 kursi, sementara PDIP juga meraih jumlah kursi yang sama. Meskipun PDIP kalah jumlah suara sementara, situasi ini masih dinilai belum final.

Sementara itu di Dapil 2 Kabupaten Musi Rawas, komposisi partai pemilik kursi dan Caleg yang akan mendudukinya sudah dapat dipastikan.

Baca Juga: Khofifah Indar Parawansa Mengungkapkan Jawa Timur Menjadi Penentu Kunci Kemenangan Prabowo-Gibran

Terdapat nama-nama familiar, salah satunya Efendi Wandaria yang kembali terpilih untuk periode ketiga. Ada juga nama baru yang berlatar belakang mantan kepala desa yakni, International dan Budi Utomo.

Ada juga dua incumben lain, Rena Wijaya dan Raynaldy Akbar Nugraha yang berhasil memenangkan kursi. 

Dapil 2, yang mencakup wilayah Kecamatan STL Ulu Terawas, Selangit, dan Sumber Harta, akan diisi oleh 7 anggota DPRD Musi Rawas.

Baca Juga: Wajar Banyak Caleg Habis-habisan! Inilah Besaran Gaji dan Tunjangan Anggota DPRD Tingkat Kabupaten Atau Kota

Berikut adalah nama-nama calon anggota DPRD terpilih:

1. Effendi Wandaria (Partai NasDem)

Halaman:

Editor: Firmansyah Ababil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x