Rekontruksi Percobaan Pembunuhan Anggota DPRD Muratara Dilakukan Penyidik Jantras Polda Sumsel

- 25 Oktober 2022, 08:18 WIB
Ilustrasi penembakan Anggota DPRD Muratara Provinsi Sumsel.
Ilustrasi penembakan Anggota DPRD Muratara Provinsi Sumsel. /Pixabay/

"Alhamdulillah, berkat lindungan Allah SWT, tidak ada yang meletus. Saya tanya, siapa yang mau kalian tembak, merekapun langsung kabur," ungkapnya.

Baca Juga: Fatal! Jangan Pernah Bunyikan Leher Apalagi Hingga Berbunyi Krek. Ini Dampaknya

Kemarin laporan resmi kita sampaikan ke polres Muratara, dan berharap segera ditindak lanjuti dan menangkap para pelaku.

"Saya merasa keselamatan terancam. Coba bayangkan apa yang terjadi bila senjata itu meletus," ungkap Firsa seakan ada nada cemas. Sementara, pihak kepolisian Muratara belum terhubung. ***

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah