Honda WRV dan Toyota Raize Beradu di Segmen SUV Kompak, Simak Lebih Baik Mana Diantara Keduanya

- 8 Juni 2023, 17:45 WIB
Honda WR-V dan Toyota Raize Beradu di Segmen SUV Kompak, Simak Lebih Baik Mana Diantara Keduanya
Honda WR-V dan Toyota Raize Beradu di Segmen SUV Kompak, Simak Lebih Baik Mana Diantara Keduanya /Honda-indonesia.com/

 

Secara dimensi, ketiga mobil itu sebenarnya tak terlalu jauh.

Pasalnya, mobil ini memang masuk dalam kategori SUV kompak. Honda WRV punya dimensi panjang 4.060 mm, lebar 1.780 mm, dan tinggi 1.608 mm.

Jarak sumbu rodanya ialah 2.485 mm. Honda WRV punya ground clearance 220 mm, masih lebih tinggi dibanding kompetitor terdekatnya.

Sementara Toyota Raize 1.0 Turbo memiliki panjang 4.030 mm, lebar 1.710 mm, tinggi 1.635 mm dengan jarak sumbu 2.525 mm.

Sedangkan, Toyota Raize punya ground clearance 200 mm.

Baca Juga: Lima Wisata Alam Instagrameble di Banyumas Punya Suasana Alam Nan Romantis dan Asri

2. Spesifikasi

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Motomobi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x