Bawaslu Mempersiapkan Pengawasan Pilkada 2024 dengan Evaluasi Kinerja dan Imbauan Larangan Mutasi Pejabat

- 15 April 2024, 16:27 WIB
Anggota Bawaslu RI Lolly Suhenty
Anggota Bawaslu RI Lolly Suhenty /Dok: Antara/

Lolly menekankan bahwa Bawaslu sudah mengirim surat kepada Kemendagri untuk melarang segala bentuk mutasi jabatan di tingkat daerah sejak tanggal tersebut.

Sementara itu, Khataman Ngabuburit Pengawasan yang baru saja berakhir merupakan bagian dari upaya Bawaslu untuk menyosialisasikan isu-isu pengawasan selama tahapan Pemilu Serentak 2024.

Acara ini dilaksanakan di 15 provinsi terpilih sebagai edukasi kepada publik tentang pentingnya pengawasan dalam proses demokrasi. ***

Halaman:

Editor: Firmansyah Ababil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah