Kuliner Khas Purbalingga dengan Harga Murah, Begitu Terpopuler dan Sangat Lezat

- 19 Juli 2023, 08:30 WIB
Nagiih, Soto Kriyik Purbalingga, Kriyikan Renyah dengan Tekstur Seperti Bakso Goreng, Buka Tiap Hari Ada Bonus
Nagiih, Soto Kriyik Purbalingga, Kriyikan Renyah dengan Tekstur Seperti Bakso Goreng, Buka Tiap Hari Ada Bonus /tangkap layar Google Map

6. Nopia

Makanan ini agak mirip dengan bakpia khas yogya. Hal yang membedakan adalah nopia memiliki kulit yang cenderung lebih keras, yang dibuat dari campuran tepung terigu dan bahan pelengkap lainnya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Hari Ini Rabu 19 Juli 2023: Anda Harus Berhati-hati Dengan Makanan yang Dimakan Hari Ini

Setelah itu, diisi dengan dengan berbagai macam isian seperti gula merah, susu, keju, dan sebagainya. Ciri khas nopia ini adalah memiliki bentuk setengah bulat dengan dasar yang sedikit menghitam.

Paket kemasan nopia ini juga hampir sama dengan bakpia yogya, dan hargnya juga tidak jauh beda dengan bakpia.

Yaitu antara 25-40 ribu/bungkus. Dan lokasi penjualan nopia ini berada di Purbalingga Lor, Kec. Purbalingga, Kab. Purbalingga.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra Hari Ini Rabu 19 Juli 2023: Peluang Luar Biasa Sedang Menuju Kearah Anda

7. Sroto Klamud

Sroto atau soto dalam bahasa Purbalingga yang satu ini berbeda dengan soto-soto dari daerah lainnya.

Karena Bukan hanya namanya saja yang unik, cara pembuatan serta penyajiannya juga berbeda dari soto pada umumnya.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Topi Jelajah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah